Senin, Maret 23, 2015

Ingin membuat kreasi unik agar tidak terlihat membosankan itu perlu, kalian boleh memanfaatkan ide kreatif yang kalian punya. Bisa dicoba ya, ada ide kreatif yang  unik, bahan murah didapat . Berukit ini kita akan membuat kotak tisu dari bahan pelepah pisang.

bahan-bahan yang diperlukan adalah :
1. Kardus kecil 
2. Pelepah pisang
3. Lem
4. Gunting 
5. Silet
6. Pensil

Cara Membuat:
gambarlah pola pada pelepah pisang, setelah itu gunting pola, tempelkan pola dengan lem yang sudah digunting pada kardus yang telah disiapkan. Setelah kardus ditempelkan buat lubang pada bagian atasnya dengan silet. Kemudian keringkan kardus yang sudah ditempeli pola. Kotak tisu pun sudah bisa kita gunakan.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar